Latihan 14 Program Menghitung Persegi Menggunakan BlueJ

Assalamualaikum Wr Wb.
Dipostingan ini saya akan membuat codingan untuk program mencari luas persegi dan keliling persegi dengan angka yang sudah ditetapkan. Yuk dipelajari.

1. Buatlah codingan seperti dibawah ini :
public class Lat14_persegi {
// nama class

public static void main (String [] args) {
int panjang,lebar,luas_persegi,keliling_persegi;
//membuat variable

panjang = 10;
lebar = 5;
//mengisi variable

luas_persegi =panjang * lebar;
keliling_persegi = 2 * (panjang + lebar);

System.out.println("Luas Persegi : " + luas_persegi);
System.out.println("Keliling Persegi : " + keliling_persegi);
// menampilkan output
}
}

2. Compile program tersebut dengan cara mengklik kanan maka akan muncul seperti dibawah ini :


3. Maka akan keluar output seperti dibawah ini :


4. Jika anda ingin merubah angkanya, bisa dirubah dicodingannya nya.




Terima kasih sudah membaca, semoga bermanfaat dan selamat mencoba.
Wasalamualaikum Wr Wb.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tugas 6 Program Menghitung Bangun Datar Menggunakan BlueJ

Tutorial Cara Menginstal BlueJ

Latihan4 Program Hitung Lingkaran Menggunakan BlueJ